Langsung ke konten utama

Postingan

Emulator Android terbaik 2020, Cepat dan Ringan

Emulator merupakan suatu software yang memungkinkan untuk menjalankan sistem operasi android. Dengan emulator, menjalankan aplikasi-aplikasi android akan terasa lebih nyaman sebab memiliki layar yang lebih luas. Terdapat banyak software emulator yang membuat kita kesulitan untuk memilih nya, di sini membahas beberapa Emulator ringan, terbaik, dan mungkin bisa memilih mana yang cocok untuk di pakai komputer atau laptop kamu. Memu, Emulator Android yang Sangat Cepat dan Ringan Memu adalah emulator yang sangat cocok untuk bermain games. Banyak game yang kompatibel, tetapi sebagian aplikasi tidak kompatibel dengan emulator memu, seperti chrome dan lainnya, jikalau kompatibel mungkin hanya sedikit. Memu juga dilengkapi dengan akses root juga. Dalam segi tampilan layaknya seperti android dan desain emulatornya menarik dan rapi. Untuk performanya terbilang ringan dan cocok dengan spesifikasi yang rendah. Memu bisa di dapatkan dan di unduh gratis dan tidak ada iklan dalam emulator ini. Sistem

Membuat Bootable Windows di USB Flashdisk Pakai Rufus

Membuat bootable pada media flashdisk untuk install windows itu lebih banyak dipilih. Karena cara ini akan lebih mudah dan praktis dibandingkan menggunakan DVD. Ini juga bisa menjadi opsi pilihan untuk install windows pada laptop atau komputer yang tidak memiliki dvd rom. Di sini akan membahas tentang cara membuat bootable windows 7, 8, 10 dan bisa juga yang lain dengan menggunakan Rufus yang terbilang sangat populer. Sebenarnya bisa juga menggunakan Windows USB/DVD Download Tool . Tapi dengan rufus bisa lebih mudah dan cepat. Aplikasi Rufus Rufus adalah utilitas yang membantu untuk memformat dan membuat perangkat USB flash menjadi bootable, seperti flashdisk, kartu memori, dan lainnya. Meskipun ukurannya kecil, Rufus menyediakan semua yang Kamu butuhkan!. Dengan menggunakan tool rufus ini, prosesnya terbilang lebih cepat dan sangat mudah dibandingkan Windows USB/DVD Download Tool dan tool-tool versi lainnya. Tentu sangat cocok untuk seorang pemula yang masih belajar. Sebelum itu ada

Apa Itu Defrag Disk, Ini Fungsi dan Cara Lengapnya

Defrag disk?, Sebenarnya apa itu dan apa fungsinya. Munkin ada yang mengenal komputer, pemula atau mungkin sudah lama belum tau tentang defragment harddisk. Di sini akan menjelaskan tentang pengertian mengenai defrag dan apa fungsinya. Apa Itu Defrag Defragment atau defragmentasi adalah sebuah proses dimana menata berkas atau data yang mengalami fragmentasi (berantakan). Suatu berkas dapat dikatakan fragmentasi apabila berkas mengalami perpecahan. Maksudnya file yang berada dalam ruang Hard disk terpecah menjadi beberapa bagian dan bagian tersebut letaknya menyebar dan tidak berdekatan. Fragmentasi pada hard disk akan menyebabkan subsistem media Hard disk melakukan pencarian data lebih banyak dan lama. Karena data terpisah pisah dan terpecah, sehingga harddisk harus mencari pecahan yang lain. Kalau di ibaratkan seperti sebuah rumah yang di dalam isinya berantakan, pasti dalam mencari sesuatu akan merepotkan dan membutuhkan waktu. Proses defragmentasi akan menata berkas-berkas yang bera

Kenali Perbedaan Windows 32-bit dan Windows 64-bit

32-bit dan 64-bit menjadi istilah yang pasti ada dalam mendownload aplikasi ataupun sistem operasi. Tetapi sebenarnya apa perbedaan dari keduanya itu. Di sini akan menjelaskan apa itu bit dan perbedaan antara 32-bit dan 64-bit. Pengertian Bit Bit adalah proses pengolahan data. Istilah 32-bit dan 64-bit terpacu pada cpu (prosesor) yang mengatur proses jalannya data, lalu menyimpannya ke komputer secara sementara. Tempat penyimpanan data tersebut disebut register. Besarnya data tersebut berpengaruh pada bagian memori (RAM). Semakin besar Ram data yang disimpanpun juga akan semakin besar. Istilah untuk 32-bit dan 64-bit . Untuk Windows atau software yang berbasis 32-bit dan 64-bit biasanya juga menggunakan nama lain. Dalam penyebutannya kata 32-bit itu sama saja dengan x86 . Sedangkan untuk kata 64-bit sama dengan x64 . Perbandingan Antara Windows 32-bit vs Windows 64-bit Proses Data , dalam sekali proses 64bit memiliki proses data yang lebih cepat dari 32bit. Walaupun sebenarnya ini tid

Nama Bagian Komponen Halaman blog dan penjelasannya

Bagian-bagian blog itu harus diketahui oleh seorang blogger. Bagi yang baru mengenal dan membuat sebuah blog atau istilah masih seorang pemula mungkin ada bagian yang tidak dimengerti nama dan kegunaannya. Beberapa bagian dari blog itu ada yang penting dan ada juga yang hanya untuk pelengkap saja. Dalam membuat sebuah bagian dari blog, banyak para blogger yang sudah mahir menyediakan tutorial mengelola blog. Seperti halnya membuat,menambah,mengedit, dan memodifikasi bagian-bagian pada halaman blog. Mungkin dalam mencari tutorial akan kesulitan jika tidak tahu namanya. Itulah alasan utama mengapa saya tulis artikel ini, karena saya dulu sebagai blogger pemula juga mengalami hal yang sama. Mengenal Bagian-bagian Komponen Halaman Blog Di sini hanya akan menjelaskan beberapa saja yang mungkin namanya belum kamu diketahui. Breadcrumb Breadcrumb merupakan sebuah komponen yang menunjukkan (menginformasikan) dalam bagian apa halaman itu berada dan jenis apa halaman yang sedang di buka. Dalam

Refresh laptop dengan keyboard, Apa Benar bisa lebih cepat?

Refresh laptop menggunakan keyboard, entah itu mereknya asus, acer, hp atau lenovo. Kalau kamu habis menginstall aplikasi, pernahkah kamu memperhatikan tampilan dekstop yang akan merefresh dengan sendirinya. Sebenarnya apakah cara ini bisa membuat laptop lebih cepat dan lebih optimal, jadi apakah benar. Dari video yang ada di youtube ada yang menunjukkan, ketika sistem desktop windows di refresh kinerja pc akan naik. Apa lagi jika refresh dilakukan berkali-kali, maka kinerja laptop pun juga akan semakin tinggi. Entah itu cara merefresh laptop dengan keyboard atau dengan opsi refresh di konteks menu (klik kanan moue). Dan itu tidak hanya di desktop kamu juga bisa melakukannya di File Explorer. Sebenarnya apa sih fungsi refresh dekstop laptop dan komputer itu? Kegunaan dari fitur ini adalah untuk memperbarui tampilan file desktop ketika ada yang berubah. Itu akan mendeteksi file-file yang mengalami perubahan, seperti adanya file baru, perubahan ikon, dan file yang telah tidak ada atau di

Menampilkan Partisi Disk pada File Explorer tanpa Sofware

Di windows, File Explorer menjadi tempat untuk mengelola dan menjelajah file. Disk dipecah dalam beberapa bentuk partisi dan ditampilkan melalui File Explorer. Partisi Disk Hilang Bagaimana jika partisi dalam harddisk tidak muncul di file explorer. Ini biasanya bisa terjadi setelah menginstal windows. Atau mungkin juga karena terkena virus. Kasus seperti ini jarang sekali terjadi. Atau bisa juga setelah kamu memasukkan disk baru, terus partisinya tidak tampil di file explorer. Jangan khawatir data kamu akan tetap aman kok asalkan kamu tidak pernah menghapus partisi itu. Nah untuk memunculkan kembali partisi disk yang hilang dalam file explorer kamu tidak perlu menggunakan software apapun. Coba ikuti langkah-langkahnya. Cara Mengembalikan Partisi Disk yang Hilang tanpa sofware Langkah pertama buka Disk Management . Caranya ketikkan kata "disk management" di pencarian windows. Setelah itu klik/pilih Create and format hard disk partition . Sekarang kamu bisa melihat daftar disk