Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Windows

Emulator Android terbaik 2020, Cepat dan Ringan

Emulator merupakan suatu software yang memungkinkan untuk menjalankan sistem operasi android. Dengan emulator, menjalankan aplikasi-aplikasi android akan terasa lebih nyaman sebab memiliki layar yang lebih luas. Terdapat banyak software emulator yang membuat kita kesulitan untuk memilih nya, di sini membahas beberapa Emulator ringan, terbaik, dan mungkin bisa memilih mana yang cocok untuk di pakai komputer atau laptop kamu. Memu, Emulator Android yang Sangat Cepat dan Ringan Memu adalah emulator yang sangat cocok untuk bermain games. Banyak game yang kompatibel, tetapi sebagian aplikasi tidak kompatibel dengan emulator memu, seperti chrome dan lainnya, jikalau kompatibel mungkin hanya sedikit. Memu juga dilengkapi dengan akses root juga. Dalam segi tampilan layaknya seperti android dan desain emulatornya menarik dan rapi. Untuk performanya terbilang ringan dan cocok dengan spesifikasi yang rendah. Memu bisa di dapatkan dan di unduh gratis dan tidak ada iklan dalam emulator ini. Sistem

Membuat Bootable Windows di USB Flashdisk Pakai Rufus

Membuat bootable pada media flashdisk untuk install windows itu lebih banyak dipilih. Karena cara ini akan lebih mudah dan praktis dibandingkan menggunakan DVD. Ini juga bisa menjadi opsi pilihan untuk install windows pada laptop atau komputer yang tidak memiliki dvd rom. Di sini akan membahas tentang cara membuat bootable windows 7, 8, 10 dan bisa juga yang lain dengan menggunakan Rufus yang terbilang sangat populer. Sebenarnya bisa juga menggunakan Windows USB/DVD Download Tool . Tapi dengan rufus bisa lebih mudah dan cepat. Aplikasi Rufus Rufus adalah utilitas yang membantu untuk memformat dan membuat perangkat USB flash menjadi bootable, seperti flashdisk, kartu memori, dan lainnya. Meskipun ukurannya kecil, Rufus menyediakan semua yang Kamu butuhkan!. Dengan menggunakan tool rufus ini, prosesnya terbilang lebih cepat dan sangat mudah dibandingkan Windows USB/DVD Download Tool dan tool-tool versi lainnya. Tentu sangat cocok untuk seorang pemula yang masih belajar. Sebelum itu ada

Kenali Perbedaan Windows 32-bit dan Windows 64-bit

32-bit dan 64-bit menjadi istilah yang pasti ada dalam mendownload aplikasi ataupun sistem operasi. Tetapi sebenarnya apa perbedaan dari keduanya itu. Di sini akan menjelaskan apa itu bit dan perbedaan antara 32-bit dan 64-bit. Pengertian Bit Bit adalah proses pengolahan data. Istilah 32-bit dan 64-bit terpacu pada cpu (prosesor) yang mengatur proses jalannya data, lalu menyimpannya ke komputer secara sementara. Tempat penyimpanan data tersebut disebut register. Besarnya data tersebut berpengaruh pada bagian memori (RAM). Semakin besar Ram data yang disimpanpun juga akan semakin besar. Istilah untuk 32-bit dan 64-bit . Untuk Windows atau software yang berbasis 32-bit dan 64-bit biasanya juga menggunakan nama lain. Dalam penyebutannya kata 32-bit itu sama saja dengan x86 . Sedangkan untuk kata 64-bit sama dengan x64 . Perbandingan Antara Windows 32-bit vs Windows 64-bit Proses Data , dalam sekali proses 64bit memiliki proses data yang lebih cepat dari 32bit. Walaupun sebenarnya ini tid

Refresh laptop dengan keyboard, Apa Benar bisa lebih cepat?

Refresh laptop menggunakan keyboard, entah itu mereknya asus, acer, hp atau lenovo. Kalau kamu habis menginstall aplikasi, pernahkah kamu memperhatikan tampilan dekstop yang akan merefresh dengan sendirinya. Sebenarnya apakah cara ini bisa membuat laptop lebih cepat dan lebih optimal, jadi apakah benar. Dari video yang ada di youtube ada yang menunjukkan, ketika sistem desktop windows di refresh kinerja pc akan naik. Apa lagi jika refresh dilakukan berkali-kali, maka kinerja laptop pun juga akan semakin tinggi. Entah itu cara merefresh laptop dengan keyboard atau dengan opsi refresh di konteks menu (klik kanan moue). Dan itu tidak hanya di desktop kamu juga bisa melakukannya di File Explorer. Sebenarnya apa sih fungsi refresh dekstop laptop dan komputer itu? Kegunaan dari fitur ini adalah untuk memperbarui tampilan file desktop ketika ada yang berubah. Itu akan mendeteksi file-file yang mengalami perubahan, seperti adanya file baru, perubahan ikon, dan file yang telah tidak ada atau di

Menampilkan Partisi Disk pada File Explorer tanpa Sofware

Di windows, File Explorer menjadi tempat untuk mengelola dan menjelajah file. Disk dipecah dalam beberapa bentuk partisi dan ditampilkan melalui File Explorer. Partisi Disk Hilang Bagaimana jika partisi dalam harddisk tidak muncul di file explorer. Ini biasanya bisa terjadi setelah menginstal windows. Atau mungkin juga karena terkena virus. Kasus seperti ini jarang sekali terjadi. Atau bisa juga setelah kamu memasukkan disk baru, terus partisinya tidak tampil di file explorer. Jangan khawatir data kamu akan tetap aman kok asalkan kamu tidak pernah menghapus partisi itu. Nah untuk memunculkan kembali partisi disk yang hilang dalam file explorer kamu tidak perlu menggunakan software apapun. Coba ikuti langkah-langkahnya. Cara Mengembalikan Partisi Disk yang Hilang tanpa sofware Langkah pertama buka Disk Management . Caranya ketikkan kata "disk management" di pencarian windows. Setelah itu klik/pilih Create and format hard disk partition . Sekarang kamu bisa melihat daftar disk

Cara Disable Windows Security Windows 10 lengkap

Setiap sistem operasi windows 10 pasti disediakan Antivirus gratis. Antivirus telah bagian dari Windows 10, yang di mana ia akan selalu update menggunakan alat windows update. Dulunya bernama Windows Defender Security Center tetapi pada pembaruan windows 10 versi 1809 (october 2018 update) microsoft telah berubahnya menjadi lebih pendek "Windows Security". Jika kamu memasang Antivirus lain (pihak ketiga), Windows Security akan dimatikan oleh sistem secara otomatis. Itu tidak untuk semua antivirus pihak ketiga, untuk yang seperti malwarebyte, smadav tidak termasuk. Jadi hanya antivirus seperti BitDefender, Kaspersky, akan berpengaruh mematikan Windows Security secara otomatis. Sebenarnya Antivirus bawaan ini sudah cukup ampuh dalam menangani program-program berbahaya. Kinerjanya ringan, tetapi ketika kamu membuka suatu folder yang di dalamnya berisi banyak file data maupun program. Kinerja antivirus ini akan berjalan lebih berat, karena ia akan melakukan pemindaian file-file

Beberapa Fitur Baru Windows 10 April 2019 Update

Pembaruan Windows april 2019, versi ke 1903 dan kode nama 19H1 selama pengembangan. Membawa fitur tema light dan perbaikan kecepatan. Peningkatan Kecepatan (Perbaikan Spectre) Spectre di awal 2018. Spectre adalah cacatnya desain pada CPU, dan memungkinkan program dapat leluasa membaca memori program lain. Microsoft telah mengatasinya, tetapi itu akan mengurangi kinerja PC. Di Update April 2019 Microsoft menggunakan "retpoline" dan "optimasi impor". Dan ini membuat PC menjadi lebih cepat. Cadangan Penyimpanan sebesar 7GB untuk Pembaruan Windows Update dapat gagal jika PC tidak cukup ruang. Microsoft mengatasinya dengan membuat 7GB penyimpanan cadangan. Ruang ini digunakan microsoft untuk Pembaruan Windows. Ruang ini digunakan untuk menyimpan file sementara ketika windows membutuhkan ruang file semntara akan dihapus, lalu melakukan proses update. Tema Baru "Light" yang Cerah Menambahkan tema baru yang terang. Dari, Strat menu, Notifikasi, Action Center, Prin

Apa itu Polaris dan Windows Core OS, Sistem Lebih Ringan dan Modern

Proyek Microsoft " Windows Core OS ", sistem operasi yang menyatukan Windows di semua perangkat, dan dekstop polaris. Microsoft belum mengumumkan proyek-proyek ini — Windows Core OS, C-Shell, dan Polaris. proyek tersebut dapat juga diubah sebelum rilis. Windows OneCore Microsoft ingin membuat sebuah sistem operasi untuk semua perangkat, dari PC Windows 10, Xbox One, HoloLens, dan Windows Phone. Yang di mana operasi sistem (OS) yang dibangun dibuat dari inti/core sistem yang sama. Windows Core OS, Sistem Operasi Untuk Semua Perangkat Microsoft ingin semua perangkat Windows dibangun berdasarkan pada sistem operasi yang sama, dan di bangunlah Windows Core OS untuk menjadi sistem operasi itu. Dalam postingan microsoft di Linkedin mengatakan Windows Core OS (WCOS) akan menjadi OS yang dibagikan di semua perangkat baru. Windows Core OS adalah langkah selanjutnya dalam membuat Windows 10 sepenuhnya modular (yaitu suatu rancangan sistem yang dapat digunakan untuk model-model sistem

Pembaruan Windows 10 Selanjutnya akan Lebih Cepat

Sejak Microsoft merilis patch bug Spectre pada Januari 2018 lalu, PC akan menjadi lebih lambat. Banyak juga PC yang melambat di tahun 2015 dan tahun-tahin sebelumnya. Sekarang, pembaruan Windows 10 selanjutnya akan dapat mengatasi perlambatan itu, dan membuat PC lebih cepat. Ini nantinya menjadi bagian dari Windows 10 versi 19H1, yang mungkin akan dirilis sekitar april 2019. Menurut informasi, bahwa microsoft mengaktifkan retpoline dan pengoptimalan impor di versi baru Windows 10. Fitur ini akan mengurangi dampak perf impact karena panggilan tidak langsung ke dalam mode kernel. Ini akan mengurangi sebagian besar perlambatan dari dampak Specter v2 ke tingkat kebisingan. pembaruan . Retpoline telah digunakan pada sistem Linux sejak januari 2018 yang dikembbangkan oleh Google, dan ini bisa lebih cepat memblokir sereangan berbasis Spectre (yang bisa saja dampaknya dapat berpengaruh terhadap kinerja). Penelitian keamanan Alex Ionescu menemukan kecepatan transfer file-fiel kecil (dalam jum

Perbedaan Windows 10 N, KN, Home, Pro, Enterprise dan VL

Perbedaan Windows 10 Pro dan Windows 10 Pro N? — banyak yang bertanya dengan pertanyaan itu, mungkin salah satunya ada kamu. Mana yang lebih bagus untuk dipilih dan apa maksudnya antara yang tidak ada N-nya dan yang ada N-nya. Memang Microsoft merilis beberapa edisi Sistem Operasi seperti pada Windows 10, ini tentunya memiliki alasan. Terkadang perbedaan ini akan membingungkan saat ingin mendownload, mau pilih yang mana windows 10 pro atau yang pro n. Ini juga sama di windows versi sebelumnya. Nah di artikel kali ini akan membahas tentang berbagai macam edisi Windows 10 dan mengetahui apa itu edisi Home, Pro, Enterprise, Education VL, N dan KN. Perbandingan setiap edisi Windows 10. Pilih mana Windows 10 atau Windows 10 N/KN Biar gak penasaran kita bahas dulu Apa itu Windows 10 N?. Windows 10 N adalah windows yang dirancang khusus bagi pengguna Eropa dan Swiss agar sesuai dengan hukum Uni Eropa. N berarti Not, merupakan Windows 10 yang "tidak disertakannya fitur atau aplikasi&quo

Unduh Microsoft Office 2019 Professional Plus Asli Server Microsoft

Update baru Office 2019 rilis pada tanggal 24 september 2018. Bagi Kamu yang masih menggunakan Office 2016, sudah saatnya memperbarui ke Office 2019 karena dilengkapi beberapa fitur baru dari Microsoft. Persyaratan Minimum Sistem untuk Office 2019 Persyaratan sistem atau System requirements yang diperlukan untuk menjalankan Office 2019 sebagai berikut: Prosesor 1.6 gigahertz (GHz) atau yang lebih cepat, 2-core. Tapi disarankan 2.0 GHz ke atas. 4 GB RAM (64-bit), 2 GB RAM (32-bit). Office 2019 hanya dapat berjalan di OS terbaru yaitu Windows 10, Windows Server 2019 yang didukung, dan tiga versi MacOS yang paling baru. Persyaratan termasuk .NET Framework 4.6 atau yang lebih baru juga diperlukan (harus diinstal pada sistem). Beberapa komponen mungkin juga membutuhkan .NET Framework 3.5 . Cara Install dan Upgrade Microsoft telah menghapus MSI installer dari Office 2019. Hanya installer Click-to-Run yang tersedia. Ketika installer dijalankan, secara otomatis penginstalan Office 2019 aka

Windows 10 Mendorong Penggunanya untuk Menggunakan Edge

Windows 10 sekarang "memperingatkan" penggunanya untuk tidak menginstal Chrome atau Firefox ketika mengunduhnya. Ini salah satu cara dari Microsoft untuk mendorong penggunanya tetap memakai Edge. Microsoft akan mulai menggunakan fitur "app recommendations". Ketika Kamu mengunduh installer Chrome atau Firefox dan menjalankannya, Windows akan menampilkan Pop Up "warning" pertama yang memberi tahu bahwa Kamu sudah menginstal Microsoft Edge. Serta peringatan bahwa Edge adalah the safer, "faster browser" yaitu browser yang lebih aman dan lebih cepat – dan mendorong Kamu untuk membuka Microsoft Edge daripada menginstal browser lain. Tapi Kamu dapat mengklik "Install anyway" jika ingin menginstal program. Perubahan ini adalah bagian dari Windows 10 October 2018 update, yang terlihat cukup baik sampai sekarang. Fitur baru Rekomendasi Aplikasi Jika Kamu mengklik "Don’t want to be warned in the future? Open settings”, Kamu akan dibawa ke hal

Fitur Baru Windows 10 October 2018 Update

Windows 10 Oktober 2018 Update, juga dikenal sebagai versi 1809 dan kode nama Redstone 5 . Pembaruan besar ini mencakup riwayat clipboard yang menghubungkan antara perangkat dan tema gelap untuk File Explorer. Sinkronisasi Clipboard Windows 10 Oktober 2018 Update mendapat beberapa fitur Clipboard baru. Sekarang ada riwayat clipboard yang di akses dengan menekan Windows + V dapat menyinkronkan riwayat yang di copy/salin ke perangkat lain. Bisa juga menyinkronkan secara manual dengan mengklik ikon di pop-up clipboard, mencegah Windows menyinkronkan data yang sensitif seperti kata sandi dan nomor kartu kredit. Kemungkinan di masa mendatang, Microsoft akan menambahkan dukungan untuk papan klip cloud ke keyboard SwiftKey untuk Android, iPhone, dan iPad. Dark Mode untuk File Explorer Windows 10 sekarang mendapatkan tema gelap untuk File Explorer . Ini diaktifkan secara otomatis jika Kamu mengaktifkan tema gelap sistem melalui Settings > Personalization > Color. Microsoft juga menamb

Cara Menonaktifkan Hyperlink Otomatis di Microsoft Word

Secara default, Microsoft Word 2016 dan 365 secara otomatis membuat hyperlink dari alamat web yang di ketikkan. Hyperlink akan membuat tulisan pada word berubah menjadi sebuah link, ciri-cirinya teks akan bergaris bawah dan warnanya menjadi biru. Jika Kamu lebih suka Word tidak membuat hyperlink secara otomatis, Kamu dapat mematikan fungsi ini. Begini caranya. Terkadang Kamu hanya ingin mengetikkan URL di dokumen, akan tetapi Word akan membuat hyperlink secara otomatis. Contohnya Kamu mengetikkan "www.google.com" dan setelah menekan spasi atau enter tiba-tiba warnanya berubah menjadi biru dan memiliki garis bawah. Tentu, Kamu dapat menghapus hyperlink tersebut secara manual. Cara Agar Teks Url yang di ketikan dalam Word Tidak Berubah menjadi Link Untuk mematikan hyperlink otomatis, alihkan ke menu “File”. Di sisi kiri, pilih "Options" (yang paling bawah 😏). Di jendela Word Options yang muncul, pada sisi kiri pindah ke kategori " Proofing ". Lalu sisi kan