Langsung ke konten utama

Cara Membuat Artikel Terkait Blogger Ringan dengan Gambar

Related Post atau artikel terkait bisa juga tergolong sebuah widget merupakan sebuah cara untuk meningkatkan visitor sekaligus memperkecil Bounce Rate di blog, cara kerjanya ialah menampilkan artikel lainnya yang berkaitan dengan label postingan dan ditampilkan dengan acak secara otomatis. Yang tentunya ini juga akan berdampak baik untuk blog di mesin pencari, utamanya google. Biasanya artikel terkait bisa berada dibawah postingan atau otomatis di tengah postingan.

Bounce Rate artinya Rasio Pentalan, maksudnya pengunjung keluar dari blog tanpa melihat artikel menarik lainnya. Intinya setelah melihat satu artikel pengunjung melakukan pentalan atau keluar dari blog yang dibaca.

Sebelumnya telah membuat related post untuk AMP. Lalu ada yang request related post untuk blogger Non-AMP.

Cara Membuat Related post Blogger Bergambar

Related post ini scriptnya hampir sama seperti yang amp. Dan juga tidak menyebabkan render-blocking JavaScript (memblokir rendering di konten) dengan atribut async .

Semua feed label digabung menjadi satu karena script related post menggunakan atribut onload. Jadi reques langsung semua label. Walaupun respon servernya mungkin agak lama, tapi kan tidak ada masalah, karena related post pastinya terletak di bawah artikel. Jadi bisa tampil sebelum di lihat.

Pertama, tampilan artikel terkait ini simpel tidak terlalu keren, tampilan related post diatur dengan CSS berikut.

Active Select All
/*mankoin.com*/#related-post{text-align:left;line-height:1.3em;margin-top:30px}#related-post h4{position:relative;text-align:left;font-size:24px;color:#222;overflow:hidden}#related-post ul li .item-img{float:left;margin-right:10px;padding:0;border-radius:3px}#related-post li{margin:0;border-bottom:1px solid #dfdfdf;padding:10px 0;height:auto;display:inline-block;list-style-type:none}#related-post ul{padding:0;margin:0}#related-post ul li a{text-decoration:none;display:block;color:#15c;font-weight:500;line-height:1em}#related-post ul li:hover a.relinkjdulx{color:#ea4335}.relinkjdulx{font-size:17px;margin-bottom:5px}.item-img{float:right;padding-left:10px}@media only screen and (max-width:480px){.news-text{display:none}}

Related post untuk Non-AMP

Kedua, html dan script diletakkan setelah artikel atau atas komentar, yang penting jadinya menarik. Di sini ada dua versi; yang pertama bagi yang blognya tidak menggunakan AMP, gunakan kode berikut.

Active Select All
<div id='related-post'><h4>Artikel Terkait</h4>&lt;script async=&#39;async&#39; onload=&#39;related_posts()&#39; src=&#39;/feeds/posts/default?v=2&amp;q=<b:loop values='data:post.labels' var='label'>label:"<data:label.name/>"|</b:loop>&amp;alt=json&amp;callback=relatedposts&amp;max-results=100&#39;&gt;&lt;/script&gt;<ul id='related_posts'></ul><script>//<![CDATA[var rj=0,simg="w110-h80-c",mt=5,num=105,reltitle=new Array,relurls=new Array,relcuplikan=new Array,relimage=new Array,uri=document.URL,post=uri.substring(0,uri.indexOf(".html")+5);function saringtags(r,l){for(var e=r.split("<"),n=0;n<e.length;n++)-1!=e[n].indexOf(">")&&(e[n]=e[n].substring(e[n].indexOf(">")+1,e[n].length));return e=(e=e.join("")).substring(0,l-1)}function relatedposts(r){for(var l=0;l<r.feed.entry.length;l++){var e=r.feed.entry[l];reltitle[rj]=e.title.$t,postcontent="","content"in e?postcontent=e.content.$t:"summary"in e&&(postcontent=e.summary.$t),relcuplikan[rj]=saringtags(postcontent,num),"media$thumbnail"in e&&(postimg=e.media$thumbnail.url.replace(/\/s[0-9]+(\-c)?\//,"/"+simg+"/")),relimage[rj]=postimg;for(var n=0;n<e.link.length;n++)if("alternate"==e.link[n].rel){relurls[rj]=e.link[n].href;break}rj++}}function contains(r,l){for(var e=0;e<r.length;e++)if(r[e]==l)return!0;return!1}function related_posts(){for(var r=new Array(0),l=new Array(0),e=new Array(0),n=new Array(0),t=0;t<relurls.length;t++)contains(r,relurls[t])||(r.length+=1,r[r.length-1]=relurls[t],l.length+=1,l[l.length-1]=reltitle[t],e.length+=1,e[e.length-1]=relcuplikan[t],n.length+=1,n[n.length-1]=relimage[t]);reltitle=l,relurls=r,relcuplikan=e,relimage=n;for(t=0;t<reltitle.length;t++){var a=Math.floor((reltitle.length-1)*Math.random()),u=reltitle[t],i=relurls[t],s=relcuplikan[t],o=relimage[t];reltitle[t]=reltitle[a],relurls[t]=relurls[a],relcuplikan[t]=relcuplikan[a],relimage[t]=relimage[a],reltitle[a]=u,relurls[a]=i,relcuplikan[a]=s,relimage[a]=o}for(var g,m=0,c=Math.floor((reltitle.length-1)*Math.random()),d=c,h=post;m<mt&&(relurls[c]==h||(g="<li><a href='"+relurls[c]+"' rel='nofollow' target='_blank' title='"+reltitle[c]+"'><img class='item-img' height='80' width='110' src='"+relimage[c]+"'></a><a class='relinkjdulx' href='"+relurls[c]+"' target='_blank'>"+reltitle[c]+"</a><span class='news-text'>"+relcuplikan[c]+"...</span></li>",document.getElementById("related_posts").innerHTML+=g,++m!=mt))&&(c<reltitle.length-1?c++:c=0,c!=d););}//]]></script></div>

Related post untuk AMP

Yang kedua untuk blog AMP. Jika menggunakan code yang bukan AMP 👆 gambar tidak di defer. Jika bertepatan blognya amp, gambar akan lebih baik jika menggunakan amp-img supaya bisa di defer, tentunya ini hanya digunakan untuk halaman dekstop.

Active Select All
<div id='related-post'><h4>Artikel Terkait</h4>&lt;script async=&#39;async&#39; onload=&#39;related_posts()&#39; src=&#39;/feeds/posts/default?v=2&amp;q=<b:loop values='data:post.labels' var='label'>label:"<data:label.name/>"|</b:loop>&amp;alt=json&amp;callback=relatedposts&amp;max-results=100&#39;&gt;&lt;/script&gt;<ul id='related_posts'></ul><script>//<![CDATA[var rj=0,simg="w110-h80-c",mt=5,num=105,reltitle=new Array,relurls=new Array,relcuplikan=new Array,relimage=new Array,uri=document.URL,post=uri.substring(0,uri.indexOf(".html")+5);function saringtags(r,l){for(var e=r.split("<"),n=0;n<e.length;n++)-1!=e[n].indexOf(">")&&(e[n]=e[n].substring(e[n].indexOf(">")+1,e[n].length));return e=(e=e.join("")).substring(0,l-1)}function relatedposts(r){for(var l=0;l<r.feed.entry.length;l++){var e=r.feed.entry[l];reltitle[rj]=e.title.$t,postcontent="","content"in e?postcontent=e.content.$t:"summary"in e&&(postcontent=e.summary.$t),relcuplikan[rj]=saringtags(postcontent,num),"media$thumbnail"in e&&(postimg=e.media$thumbnail.url.replace(/\/s[0-9]+(\-c)?\//,"/"+simg+"/")),relimage[rj]=postimg;for(var n=0;n<e.link.length;n++)if("alternate"==e.link[n].rel){relurls[rj]=e.link[n].href;break}rj++}}function contains(r,l){for(var e=0;e<r.length;e++)if(r[e]==l)return!0;return!1}function related_posts(){for(var r=new Array(0),l=new Array(0),e=new Array(0),n=new Array(0),t=0;t<relurls.length;t++)contains(r,relurls[t])||(r.length+=1,r[r.length-1]=relurls[t],l.length+=1,l[l.length-1]=reltitle[t],e.length+=1,e[e.length-1]=relcuplikan[t],n.length+=1,n[n.length-1]=relimage[t]);reltitle=l,relurls=r,relcuplikan=e,relimage=n;for(t=0;t<reltitle.length;t++){var a=Math.floor((reltitle.length-1)*Math.random()),u=reltitle[t],i=relurls[t],s=relcuplikan[t],o=relimage[t];reltitle[t]=reltitle[a],relurls[t]=relurls[a],relcuplikan[t]=relcuplikan[a],relimage[t]=relimage[a],reltitle[a]=u,relurls[a]=i,relcuplikan[a]=s,relimage[a]=o}for(var g,m=0,c=Math.floor((reltitle.length-1)*Math.random()),d=c,h=post;m<mt&&(relurls[c]==h||(g="<li><a href='"+relurls[c]+"' rel='nofollow' target='_blank' title='"+reltitle[c]+"'><amp-img class='item-img' height='80' width='110' src='"+relimage[c]+"'></amp-img></a><a class='relinkjdulx' href='"+relurls[c]+"' target='_blank'>"+reltitle[c]+"</a><span class='news-text'>"+relcuplikan[c]+"...</span></li>",document.getElementById("related_posts").innerHTML+=g,++m!=mt))&&(c<reltitle.length-1?c++:c=0,c!=d););}//]]></script></div>

Cara Menggunakan: kode url w110-h80-c untuk mengatur ukuran gambar atau thumbnail, 5 untuk jumlah maksimum item related post yang ditampilkan, 105 untuk jumlah hurup pada deskripsi, dan Artikel Terkait bisa di ganti sesuai keinginan, seperti baca juga. Dan untuk kode 80 dan 110 adalah kode tinggi dan lebar gambar yang bisa disesuaikan dengan kode url w110-h80-c. Setelah menerapkan related post ini bisa di test apakah ada yang error atau tidak.

Kelebihan lain: Bagi blogger pemula pastinya artikel masih sedikit dan di item related post akan muncul item untuk halaman yang sedang dibaca, tapi item pada artikel terkait ini tidak muncul untuk halaman artikel yang sedang dibuka.

Update:

26-06-2018: Perbaikan error untuk label dengan dua kata.

Komentar

  1. terimakasih sudah di posting cara bikin artikel terkaitnya, sudah saya coba tapi belum berhasil dan tidak muncul artikel terkaitnya, itu kenapa ya mas?

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya mas, ada kesalahan. sekarang sudah diperbaiki.

      Hapus
    2. sudah di coba lagi tapi masi gagal, saya praktekin scrip tersebut di sini https://soojooey.blogspot.co.id/2018/05/swiftdemand-crypto-dengan-gagasan-basic_50.html

      Hapus
    3. Mohoh maaf script bermasalah, karena Artikel Terkait tidak saya test dulu. Sekarang sudah diperbaiki, sudah saya test dan tidak ada error. Artikel Terkait Blogger dengan Gambar sudah work.

      Hapus
    4. OK Makasih mas, satu lagi mas.. saya lagi belajar merubah tamplat biasa jadi AMP, izin muter2 di blog mankoin ini buat cari ilmunya

      Hapus
    5. Sama-sama, dan boleh saja.

      Hapus
    6. lapor mas, tidak work pada label dengan dua kata, contoh label: "bisnis online" mohon solusinya mas, makasih

      Hapus
    7. Script sudah di update mas, perbaikan untuk label dengan dua kata. Silakan ganti scriptnya.

      Hapus
  2. Terima kasih untuk updatenya mas. Sekarang sudah work untuk label dua kata. Salam sukses :v

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Komentar Blogger Simple SEO Ringan dengan Schema.org

Komentar merupakan salah satu bagian dari blog yang digunakan untuk pertanyaan, pendapat, dan bisa juga berdiskusi. Komentar bawaan blogger tersedia dalam 2 jenis yaitu yang biasa tidak ada fitur balas komentar (Comments) dan yang bertingkat (Threaded Comments) dengan fitur balas komentar. Kedua jenis komentar tersebut tidak menyertakan schema data terstruktur, yang tentunya berfungsi untuk SEO. Dengan adanya schema.org komentar yang positif dapat dengan mudah dibaca / index oleh mesin google dan tentunya dapat berguna untuk reputasi blog di pencarian google. Karena google sendiri juga menggunakan komentar untuk menilai konten, intinya reaksi pengunjung setelah membaca artikel. Mungkin dengan ditambahkannya schema akan lebih baik jika dibandingkan dengan tanpa schema. Blog ManKoin menggunakan komentar dengan schema.org, pada postingan kali ini membahas tentang membuat komentar dengan banyak fitur tapi sederhana. Awalnya ini dari blogger lain yang meminta membuat komentar seperti blog

Emulator Android terbaik 2020, Cepat dan Ringan

Emulator merupakan suatu software yang memungkinkan untuk menjalankan sistem operasi android. Dengan emulator, menjalankan aplikasi-aplikasi android akan terasa lebih nyaman sebab memiliki layar yang lebih luas. Terdapat banyak software emulator yang membuat kita kesulitan untuk memilih nya, di sini membahas beberapa Emulator ringan, terbaik, dan mungkin bisa memilih mana yang cocok untuk di pakai komputer atau laptop kamu. Memu, Emulator Android yang Sangat Cepat dan Ringan Memu adalah emulator yang sangat cocok untuk bermain games. Banyak game yang kompatibel, tetapi sebagian aplikasi tidak kompatibel dengan emulator memu, seperti chrome dan lainnya, jikalau kompatibel mungkin hanya sedikit. Memu juga dilengkapi dengan akses root juga. Dalam segi tampilan layaknya seperti android dan desain emulatornya menarik dan rapi. Untuk performanya terbilang ringan dan cocok dengan spesifikasi yang rendah. Memu bisa di dapatkan dan di unduh gratis dan tidak ada iklan dalam emulator ini. Sistem

Nama Bagian Komponen Halaman blog dan penjelasannya

Bagian-bagian blog itu harus diketahui oleh seorang blogger. Bagi yang baru mengenal dan membuat sebuah blog atau istilah masih seorang pemula mungkin ada bagian yang tidak dimengerti nama dan kegunaannya. Beberapa bagian dari blog itu ada yang penting dan ada juga yang hanya untuk pelengkap saja. Dalam membuat sebuah bagian dari blog, banyak para blogger yang sudah mahir menyediakan tutorial mengelola blog. Seperti halnya membuat,menambah,mengedit, dan memodifikasi bagian-bagian pada halaman blog. Mungkin dalam mencari tutorial akan kesulitan jika tidak tahu namanya. Itulah alasan utama mengapa saya tulis artikel ini, karena saya dulu sebagai blogger pemula juga mengalami hal yang sama. Mengenal Bagian-bagian Komponen Halaman Blog Di sini hanya akan menjelaskan beberapa saja yang mungkin namanya belum kamu diketahui. Breadcrumb Breadcrumb merupakan sebuah komponen yang menunjukkan (menginformasikan) dalam bagian apa halaman itu berada dan jenis apa halaman yang sedang di buka. Dalam