Langsung ke konten utama

Cara Setting Speaker di Windows 10, per Aplikasi

Untuk bisa setting suara speaker di windows 10 untuk setiap aplikasi, kamu harus pastikan sudah mengaktifkan speaker di komputer atau laptop windows 10.

Cara mengaktifkan speaker Kamu ikuti langkah langkah berikut. klik kanan pada ikon speaker yang berada di tray icon (bagian bawah kanan) lalu pilih opsi Open Sound settings..

Di pengaturan, scrol ke bawah dan cari dan klik "Manage Sound Device", yang berada di bawah tombol Troubleshoot.

Di situ kamu dapat mengaktifkan dan mematikan speaker. Untuk mengaktifkan klik speaker dan klik Enable.

Jika mengalami masalah kamu dapat coba cek dan mengatasi dengan klik tombol Troubleshoot yang berada di menu sebelumnya.

Cara Setting Sound di Windows 10 untuk setiap aplikasi

Di Windows 10 Kamu dapat mengatur pengeluaran suara pada masing masing aplikasi. Contohnya seperti: memutar suara pada aplikasi dan dikeluarkan ke headset dan pemutaran suara aplikasi lain dikeluarkan melalui speaker. Jadi setiap perangkat bisa mengeluarkan suara yang berbeda per aplikasi.

Fitur ini merupakan fitur baru yang telah ditambahkan pada Windows 10 April 2018 Update. Untuk windows 7 membutuhkan aplikasi pihak ketiga seperti Audio Router atau CheVolume.

Untuk menggunakannya panel pengaturan Suara baru, klik kanan pada ikon speaker di tray icon (bagian bawah kanan) lalu pilih opsi Open Sound settings.

Di pengaturan Suara, Scroll ke bawah — pada "Other Sound Options", lalu klik opsi pengaturan "App Volume And Device Preferences".

Di bagian atas, Master Volume untuk mengatur suara yang dikeluarkan oleh komputer, dan dapat memilih Output dan Input perangkat. Di bawahnya ialah mengonfigurasi untuk volume suara pada setiap aplikasi, serta output dan input suara per aplikasi.

Aplikasi tidak muncul pada daftar pengaturan, itu karena aplikasi tidak berjalan. Jadi ini hanya untuk aplikasi yang sedang berjalan. Jadi buka aplikasinya dan atur suaranya.

Di sebelah kanan volume untuk mengatur kerasnya suara, lalu "Output" atau "Input" untuk mengatur output atau input perangkat yang berbeda pada aplikasi.

Jika tidak terjadi perubahan, kemungkinan harus menutup dan membuka kembali aplikasi supaya bisa digunakan. Windows akan menyimpan perubahan pengaturan pada setiap aplikasi, jadi tidak perlu mengaturnya kembali. Jika ingin mengembalikan pengaturan ke semula, di bawah ada tombol Reset.

Jika ingin mengatur perangkat suara default pada windows 10, bisa langsung klik ikon suara klik mana perangkat, lalu klik perangkat yang digunakan. Perubahan akan berpengaruh ke semua aplikasi.

Panel "App volume and device preferences" baru ini berfungsi mirip seperti Volume Mixer yang lain. Namun, Volume Mixer tidak untuk memilih perangkat suara pada aplikasi.Tool Volume Mixer tradisional juga masih ada dalam Windows 10 — klik kanan ikon speaker dan pilih "Open Volume Mixer" untuk menggunakannya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Komentar Blogger Simple SEO Ringan dengan Schema.org

Komentar merupakan salah satu bagian dari blog yang digunakan untuk pertanyaan, pendapat, dan bisa juga berdiskusi. Komentar bawaan blogger tersedia dalam 2 jenis yaitu yang biasa tidak ada fitur balas komentar (Comments) dan yang bertingkat (Threaded Comments) dengan fitur balas komentar. Kedua jenis komentar tersebut tidak menyertakan schema data terstruktur, yang tentunya berfungsi untuk SEO. Dengan adanya schema.org komentar yang positif dapat dengan mudah dibaca / index oleh mesin google dan tentunya dapat berguna untuk reputasi blog di pencarian google. Karena google sendiri juga menggunakan komentar untuk menilai konten, intinya reaksi pengunjung setelah membaca artikel. Mungkin dengan ditambahkannya schema akan lebih baik jika dibandingkan dengan tanpa schema. Blog ManKoin menggunakan komentar dengan schema.org, pada postingan kali ini membahas tentang membuat komentar dengan banyak fitur tapi sederhana. Awalnya ini dari blogger lain yang meminta membuat komentar seperti blog

Emulator Android terbaik 2020, Cepat dan Ringan

Emulator merupakan suatu software yang memungkinkan untuk menjalankan sistem operasi android. Dengan emulator, menjalankan aplikasi-aplikasi android akan terasa lebih nyaman sebab memiliki layar yang lebih luas. Terdapat banyak software emulator yang membuat kita kesulitan untuk memilih nya, di sini membahas beberapa Emulator ringan, terbaik, dan mungkin bisa memilih mana yang cocok untuk di pakai komputer atau laptop kamu. Memu, Emulator Android yang Sangat Cepat dan Ringan Memu adalah emulator yang sangat cocok untuk bermain games. Banyak game yang kompatibel, tetapi sebagian aplikasi tidak kompatibel dengan emulator memu, seperti chrome dan lainnya, jikalau kompatibel mungkin hanya sedikit. Memu juga dilengkapi dengan akses root juga. Dalam segi tampilan layaknya seperti android dan desain emulatornya menarik dan rapi. Untuk performanya terbilang ringan dan cocok dengan spesifikasi yang rendah. Memu bisa di dapatkan dan di unduh gratis dan tidak ada iklan dalam emulator ini. Sistem

Nama Bagian Komponen Halaman blog dan penjelasannya

Bagian-bagian blog itu harus diketahui oleh seorang blogger. Bagi yang baru mengenal dan membuat sebuah blog atau istilah masih seorang pemula mungkin ada bagian yang tidak dimengerti nama dan kegunaannya. Beberapa bagian dari blog itu ada yang penting dan ada juga yang hanya untuk pelengkap saja. Dalam membuat sebuah bagian dari blog, banyak para blogger yang sudah mahir menyediakan tutorial mengelola blog. Seperti halnya membuat,menambah,mengedit, dan memodifikasi bagian-bagian pada halaman blog. Mungkin dalam mencari tutorial akan kesulitan jika tidak tahu namanya. Itulah alasan utama mengapa saya tulis artikel ini, karena saya dulu sebagai blogger pemula juga mengalami hal yang sama. Mengenal Bagian-bagian Komponen Halaman Blog Di sini hanya akan menjelaskan beberapa saja yang mungkin namanya belum kamu diketahui. Breadcrumb Breadcrumb merupakan sebuah komponen yang menunjukkan (menginformasikan) dalam bagian apa halaman itu berada dan jenis apa halaman yang sedang di buka. Dalam