Langsung ke konten utama

8 Alasan Menginstal LineageOS di Smartphone Android Kamu

Sebelumnya CyanogenMod adalah kustom ROM paling populer untuk perangkat Android. tapi sekarang tidak dikembangkan lagi. Banyak pengembangnya telah terjun ke proyek LineageOS yang baru — pengganti CyanogenMod. Meskipun dukungan perangkat tidak terlalu luas, Lineage masih menjadi pilihan pertama untuk ROM terbaru dan terbaik.

Beriktut adalah kelebihan LineageOS, dan kenapa harus memilih Kustom ROM LineageOS.

Selalu Up-to-Date, Stock Android

LineageOS memberikan versi Android terbaru. Serta merupakan stok Android murni. Pengembang Lineage menambahkan banyak tweak dan beberapa aplikasi. Namun, masih tetap menggunakan antarmuka Google.

Banyak Tweak ditambahkan ke Pengaturan sebagai opsi baru. Karena itulah LineageOS sangat cepat dan lebih cepat dari pada rom bawaan. Dan karena itulah mungkin tujuan menginstall LineageOS.

Ini adalah alasan terbesar untuk menginstal kustom ROM, karena memiliki keunggulan yang bagus. Jika mendukung perangkat yang Anda miliki, itu itu bisa memberikan pengalaman Android yang murni dan terbaru.

Penjaga Privasi (Privacy Guard)

Privacy Guard memungkinkan untuk mengontrol izin menginstal aplikasi yang dapat digunakan, dan yang mengizinkan aplikasi baru secara default. Terlihat bergaya iOS di Android, sehingga dapat memutuskan apakah aplikasi itu harus diizinkan untuk mengakses lokasi, kontak, dan data pribadi lainnya saat masih menggunakan aplikasi.

Privacy Guard juga menampilkan pemberitahuan ketika menggunakan aplikasi yang diblokir. Jika aplikasi tidak berfungsi dengan benar, pemberitahuan ini mengingatkan bahwa mungkin ingin mengaktifkan beberapa izin kembali. Untuk mengaktifkan Privacy Guard dan mengontrol notifikasi pergi ke Settings > Privacy > Privacy Guard.

SuperUser - Root

Tampilan "Superuser" mengintegrasikan izin root pada Pengaturan Android.

Ini berfungsi untuk mengizinkan dan melarang permintaan superuser dari aplikasi, tetapi juga memungkinkan untuk mengaktifkan atau menonaktifkan root untuk seluruh perangkat.

Tidak perlu menghubungkan ponsel atau tablet ke komputer dan menjalankan perintah apa pun, dan tidak akan kehilangan root saat melakukan Update/Upgrade. LineageOS kompatibel dengan akses root jika menginginkannya, dan memungkinkan untuk menonaktifkan akses root jika tidak membutuhkannya.

Antarmuka Tweaks

Dapat melakukan tweak Status Bar, panel Pengaturan Cepat, Notification Drawer, dan Navigation Bar. Misalnya, mengatur ulang tombol-tombol pada Navigation Bar di bawah layar, atau mengatur urutan ubin di panel Pengaturan Cepat.

Equalizer

Aplikasi AudioFX menyediakan kontrol equalizer yang dapat gunakan untuk menyesuaikan suara yang masuk ke perangkat, memungkinkan peningkatan bass, mengaktifkan equalizer, dan memilih preset yang sesuai dengan musik.

Opsi Tombol (Button Options)

Menggunakan layar "Tombol" untuk mengontrol perangkat. Misalnya, menekan tombol volume untuk baerganti misik.

LineageOS juga menyertakan kemampuan untuk mengaktifkan kontrol kursor keyboard, sehingga tombol volume dapat memindahkan kursor teks saat keyboard.

Profil

LineageOS menyertakan profil, yang ada pada Settings > Users atau dengan menekan lama tombol daya, lalu pilih "Profil". Profil adalah grup pengaturan. Misalnya, mengatur ponsel ke mode getar dan menonaktifkan data seluler.

LineageOS juga menyertakan beberapa aplikasi, seperti Trebuchet Launcher, widget jam, File Manager dengan akses root, pemutar musik khusus, dan terminal emulator. Serta dapat menginstal banyak aplikasi, dan menggantinya dengan aplikasi lain.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Komentar Blogger Simple SEO Ringan dengan Schema.org

Komentar merupakan salah satu bagian dari blog yang digunakan untuk pertanyaan, pendapat, dan bisa juga berdiskusi. Komentar bawaan blogger tersedia dalam 2 jenis yaitu yang biasa tidak ada fitur balas komentar (Comments) dan yang bertingkat (Threaded Comments) dengan fitur balas komentar. Kedua jenis komentar tersebut tidak menyertakan schema data terstruktur, yang tentunya berfungsi untuk SEO. Dengan adanya schema.org komentar yang positif dapat dengan mudah dibaca / index oleh mesin google dan tentunya dapat berguna untuk reputasi blog di pencarian google. Karena google sendiri juga menggunakan komentar untuk menilai konten, intinya reaksi pengunjung setelah membaca artikel. Mungkin dengan ditambahkannya schema akan lebih baik jika dibandingkan dengan tanpa schema. Blog ManKoin menggunakan komentar dengan schema.org, pada postingan kali ini membahas tentang membuat komentar dengan banyak fitur tapi sederhana. Awalnya ini dari blogger lain yang meminta membuat komentar seperti blog

Emulator Android terbaik 2020, Cepat dan Ringan

Emulator merupakan suatu software yang memungkinkan untuk menjalankan sistem operasi android. Dengan emulator, menjalankan aplikasi-aplikasi android akan terasa lebih nyaman sebab memiliki layar yang lebih luas. Terdapat banyak software emulator yang membuat kita kesulitan untuk memilih nya, di sini membahas beberapa Emulator ringan, terbaik, dan mungkin bisa memilih mana yang cocok untuk di pakai komputer atau laptop kamu. Memu, Emulator Android yang Sangat Cepat dan Ringan Memu adalah emulator yang sangat cocok untuk bermain games. Banyak game yang kompatibel, tetapi sebagian aplikasi tidak kompatibel dengan emulator memu, seperti chrome dan lainnya, jikalau kompatibel mungkin hanya sedikit. Memu juga dilengkapi dengan akses root juga. Dalam segi tampilan layaknya seperti android dan desain emulatornya menarik dan rapi. Untuk performanya terbilang ringan dan cocok dengan spesifikasi yang rendah. Memu bisa di dapatkan dan di unduh gratis dan tidak ada iklan dalam emulator ini. Sistem

Nama Bagian Komponen Halaman blog dan penjelasannya

Bagian-bagian blog itu harus diketahui oleh seorang blogger. Bagi yang baru mengenal dan membuat sebuah blog atau istilah masih seorang pemula mungkin ada bagian yang tidak dimengerti nama dan kegunaannya. Beberapa bagian dari blog itu ada yang penting dan ada juga yang hanya untuk pelengkap saja. Dalam membuat sebuah bagian dari blog, banyak para blogger yang sudah mahir menyediakan tutorial mengelola blog. Seperti halnya membuat,menambah,mengedit, dan memodifikasi bagian-bagian pada halaman blog. Mungkin dalam mencari tutorial akan kesulitan jika tidak tahu namanya. Itulah alasan utama mengapa saya tulis artikel ini, karena saya dulu sebagai blogger pemula juga mengalami hal yang sama. Mengenal Bagian-bagian Komponen Halaman Blog Di sini hanya akan menjelaskan beberapa saja yang mungkin namanya belum kamu diketahui. Breadcrumb Breadcrumb merupakan sebuah komponen yang menunjukkan (menginformasikan) dalam bagian apa halaman itu berada dan jenis apa halaman yang sedang di buka. Dalam