Langsung ke konten utama

Makanan yang Membatu Anak Memiliki Otak Cerdas

Orang tua (utamanya ibu) pasti memberikan yang terbaik untuk anaknya, salah satunya pertumbuhan dan perkembangan otaknya. Pada masa-masa ini rangsangan untuk meningkatkan fungsi otak anak sangat diperlukan.

Dengan memberikan makanan yang mengandung vitamin tinggi dapat membantu anak tumbuh dengan cerdas. Bahan makanan yang dibeli ibu pun tidak boleh sembarangan, supaya pertumbuhan otak anak jadi lebih maksimal.

Banyak jenis makanan yang bergizi tinggi, akan tetapi ada beberapa makanan yang dipercaya sangat membantu pertumbuhan dan perkembangan otak anak.

Berikut adalah 9 makanan yang dapat mengoptimalkan otak anak.

Sayuran Berwarna

Sayur-sayuran berwarna tentu memiliki kandungan gizi yang tinggi diantaranya; vitamin, karbohidrat, dan antioksidan. Gizi-gizi tersebut dapat mempertajam ingatan si anak, apa yang dilihat dan didengar dapat dengan mudah tersimpan dengan baik dalam memori otak.

Ikan Salmon

Ikan salmon memiliki manfaat yang sangat baik untuk anak dan ini merupakan salah satu ikan paling dianjurkan untuk anak-anak. Kandungan vitamin A, D, K, dan E dapat meningkatkan daya nalar anak, serta dapat mempermudahkan konsentrasi.

Walaupun memiliki kandungan lemak yang tinggi, tapi lemak ini adalah lemak ang baik yang mudah dibakar oleh tubuh.

Susu

Protein, kalsium, kalium, dan vitamin D dalam susu itu bagus untuk tulang, saraf, otot tubuh, dan pertumbuhan otak anak. Dengan mengkonsumsi susu secara rutin setiap hari, tubuh anak akan lebih sehat, begitu juga dengan pertumbuhan otaknya.

Telur

Kuning telur memiliki kandungan protein sangat bagus untuk pertumbuhan otak anak. Selain itu, ada juga kandungan kolin yang bagus untuk menajamkan ingatan. Sebuah studi di Universitas Boston membuktikan bahwa seseorang yang rajin mengkonsumsi telur memiliki daya ingat yang lebih tinggi dari pada yang jarang mengkonsumsi telur.

Tidak hanya untuk anak-anak, bagi orang lansia pun telur juga bagus untuk menajamkan ingatan.

Alpukat

Orang yang sedang diet atau ingin mengecilkan perut buah alpukat sangat cocok di konsumsi, karena bagus untuk sumber energi. Dibalik itu, alpukat juga mengandung serat dan Vitamin E yang baik untuk pertumbuhan dan perkembangan otak anak.

Jika anak tidak mau makan nasi, maka alpukat dapat digunakan sebagai pengganti nasi atau alternatif sumber energi lain.

Gandum

Gandum memiliki kandungan Vitamin A, E, B6, saponin, kalsium, zat besi, dan mineral yang sangat bagus untuk meningkatkan kinerja otak anak. Gandum rendah akan lemak dan memiliki serat tinggi yang berguna menjaga kandungan glokosa yang berlebihan.

Pisang

Cara termudah untuk mendapatkan kandungan potasium ialah memakan pisang. Kandungan potasium ini dapat menenangkan pikiran, menjaga fungsi otakterutama dalam fungsi memori dan kegiatan belajar.

Daging Segar

Daging bisa menjadi peran besar untuk pertumbuhan otak dan tulang anak. Pilihlah daging yang masih segar (merah). Akan tetapi karena daging memiliki kadar kolesterol yang tinggi, maka berikan daging ke si kecil dengan cukup dan dibatasi.

Kacang-kacangan

Tahukah kamu! kandungan protein terdapat pada kacang-kacangan, dan ini bagus untuk pertumbuhan dan perkembangan otak anak. Yang dapat meningkatkan kemampuan berpikir, membuat daya ingat menjadi lebih tajam.

Pilih Makanan dengan Gizi Seimbang

Setiap orang tua pasti ingin anaknya tumbuh dan berkembang dengan baik. Maka untuk itu makanan merupakan hal pertama yang harus diperhatikan. Sebagai orang tua harus pandai dalam memilih, pertimbangkanlah kadar gizi dari setiap makanan yang diberikan untuk anak.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Membuat Komentar Blogger Valid AMP dan Anti Backlink Spam

Umumnya komentar pada blog AMP menggunakan Disqus atau Facebook comment. Awalnya versi mobile blog ini juga menggunakan komentar Facebook, tapi sekarang menggunakan Threaded Comment Blogger yang tentunya sudah di custom valid AMP. Untuk versi dekstop juga ditambahkan fitur komentar Disqus (untuk diskusi). Sama seperti di posting sebelumnya komentar blogger ini menggunakan schema.org dan anti backlink untuk SEO. Schema komentar yang saya temukan hanya ada dua jenis yaitu https://schema.org/UserComments dan https://schema.org/comment. Karena usercomment mencantumkan sebagai cara lama untuk berinteraksi, maka diputuskan untuk menggunakan https://schema.org/comment, itu juga diperkuat lagi dengan digunakan oleh mastah blogger (platform wordpress). Blogger sudah menggunakan tag nofollow untuk setiap anchor link yang ada pada komemtar seperti yang sudah dijelaskan di blog resminya puluh tahun lalu. Tapi bagi saya itu tidak cukup, maka dengan Anti Backlink link apapun yang ada pada komentar a...

Perbedaan Windows 10 N, KN, Home, Pro, Enterprise dan VL

Perbedaan Windows 10 Pro dan Windows 10 Pro N? — banyak yang bertanya dengan pertanyaan itu, mungkin salah satunya ada kamu. Mana yang lebih bagus untuk dipilih dan apa maksudnya antara yang tidak ada N-nya dan yang ada N-nya. Memang Microsoft merilis beberapa edisi Sistem Operasi seperti pada Windows 10, ini tentunya memiliki alasan. Terkadang perbedaan ini akan membingungkan saat ingin mendownload, mau pilih yang mana windows 10 pro atau yang pro n. Ini juga sama di windows versi sebelumnya. Nah di artikel kali ini akan membahas tentang berbagai macam edisi Windows 10 dan mengetahui apa itu edisi Home, Pro, Enterprise, Education VL, N dan KN. Perbandingan setiap edisi Windows 10. Pilih mana Windows 10 atau Windows 10 N/KN Biar gak penasaran kita bahas dulu Apa itu Windows 10 N?. Windows 10 N adalah windows yang dirancang khusus bagi pengguna Eropa dan Swiss agar sesuai dengan hukum Uni Eropa. N berarti Not, merupakan Windows 10 yang "tidak disertakannya fitur atau aplikasi...

Mengatasi Item Data Terstruktur Hilang atau Tidak Valid pada Blog AMP

Sekarang Google memfokuskan konten dengan blog AMP pada pencarian mobile. Salah satunya dengan adanya validasi data terstruktur pada pengujian AMP milik google. Yang tidak valid akan ada " Missing or invalid structured data item " di bagian bawah, bagi yang akun google-nya di setting bahasa indonesia maka akan menggunakan peringatan "Item data terstruktur hilang atau tidak valid". Tapi ketika di cek di pengujian data terstruktur tidak ada error sama sekali. Setelah saya amati ternyata ada yang salah dalam penempatan schema, yang tentunya tidak sesuai pedoman. Tapi bagi yang sering berkunjung di blog kompi ajaib milik kang adhy akan mendapatkan penyelesaian masalah seputar blog. Salah satu contohnya yang dibahas di posting ini. Di blog kompi ajaib dalam Memperbaiki Item Data Terstruktur yang tidak valid menggunakan cara yang agak rumit, lalu bagaimana bagi yang belum terlalu paham dengan kode HTML. Tidak harus mengubah semua struktur data, seperti pada tutorial komp...